Lowongan Kerja PT JFE Steel Galvanizing Indonesia
PT JFE Steel Galvanizing Indonesia merupakan perusahaan yang produksinya fokus pada lembaran baja galvanis dingin dan juga lembaran baja galvanis celup panas yang umumnya digunakan untuk industri otomotif.
JFE Steel Galvanizing Indonesia atau yang sering disingkat dengan JSGI ini merupakan anak perusahaan dari JFE Steel Corporation Jepang. Salah satu perusahaan global yang dikenal juga sebagai pabrik baja dengan peralatan tercanggih yang ada di dunia. Sekaligus menjadi pabrik baja nomor dua yang ada di Jepang.
PT JFE Steel Indonesia ini secara resmi didirikan pada tahun 2013. Untuk pabriknya sendiri berada di Kawasan Industri MM2100, Cikarang, Bekasi. Pabrik baja ini per tahunnya mampu memproduksi lembaran baja galvanis hingga 400.000 ton.
Berikut Produk yang di hasilkan oleh PT JFE Steel Galvanizing Indonesia
- Kumparan Baja Galvalum
- Kumparan Baja Galvanis
- Kumparan Baja Galvanis Pra-cat (PPGI)
- Kumparan Baja Pra-cat Permukaan Kayu
- Pelat Baja Bergelombang Dilapisi Warna
- Lembaran Atap Baja Galvalume
- Pelat Baja Bergelombang Galvalume
- Kumparan Baja Pra-cat Permukaan Matt
Saat ini PT JFE Steel Galvanizing sedang membuka lowongan pekerjaan untuk beberapa posisi yang nantinya akan di tempatkan di Cikarang.
Berikut ini informasi yang mengenai posisi yang sedang di buka, kualifikasi pelamar dan tata cara melamar PT JFE Steel Galvanizing :
Lowongan Kerja PT JFE Steel Galvanizing Indonesia
Posisi : Operator Mekanik
Kualifikasi :
- Pendidikan SMK, jurusan Teknik Mesin (lebih di sukai Teknik Mesin Industri)
- Pengalaman kerja minimal 2 tahun sebagai Maintenance Mekanik
- Pengalaman dengan hidrolika, pneumatik, pemeliharaan pabrik
- Mampu membaca gambar teknik
- Siap bekerja di Kawasan Industri MM2100, Cikarang Selatan – Bekasi
Bagi anda yang sudah memenuhi persyaratan dan berminat mengembangkan karir di PT JFE Steel Galvanizing Indonesia, silahkan kirim CV Lamaran anda melalui alamat Email berikut :
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja PT JFE Steel Galvanizing Indonesia"